Tongkol Suwir Rica-Rica

Tongkol Suwir Rica-Rica


Bahan Makanan

  • 5 siung Bawang Putih
  • 1 sdt Garam
  • 12 buah Cabe Rawit
  • 7 siung Bawang Merah
  • 7 lembar Daun Jeruk
  • 500 grams Ikan Tongkol
  • 1 cm Jahe, Memarkan
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Bersihkan tongkol, buang insang dan isi perutnya. Bilas dan tiriskan. Kemudian, kukus ikan tongkol hingga matang. Sisihkan tulang, lalu ambil dagingnya dan suwir-suwir menjadi ukuran kecil.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, lalu tumis bumbu halus, daun jeruk, dan serai sampai harum.
    3. Masukkan tongkol suwir, lalu aduk rata sampai bumbu meresap.
    4. Angkat dan siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Ikan tongkol gudangnya protein dan asam lemak omega-3. Di dalam 100 gram daging ikan tongkol terdapat 23,2 gram protein. Ikan bercita rasa gurih ini juga tinggi kandungan selenium, yaitu zat mineral penting yang bertugas membantu proses pengeluaran racun dari dalam tubuh atau detoksifikasi.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tuna Bungkus Daun
    23-March-2014

    Tuna Bungkus Daun

    Campur tuna kaleng, telur, wortel, bawang bombai, merica bubuk, dan garam. Am

    Rice Bowl Cumi-Cumi Saus Teriyaki
    20-October-2016

    Rice Bowl Cumi-Cumi Saus Teriyaki

    Rendam cumi-cumi dalam saus teriyaki selama 20 menit. Panaskan minyak kedelai

    Udang Tauco
    01-July-2016

    Udang Tauco

    Bersihkan udang, kupas kulitnya, dan sisakan ekornya. Panaskan minyak kedelai

    Sup Wonton Udang
    24-February-2015

    Sup Wonton Udang

    Campur udang cincang dengan bawang putih, pala, merica, garam, kecap ikan, gul

    Pangsit Goreng Isi Crabstick
    03-February-2015

    Pangsit Goreng Isi Crabstick

    Campurkan bawang putih, mayonais, crabstick, daun bawang, dan worchestershire,

    Buncis Masak Szechuan
    19-January-2015

    Buncis Masak Szechuan

    Rebus buncis dalam air mendidih hingga berubah warna dan mulai matang, segera

    Salted Egg Yolk Prawn
    30-January-2018

    Salted Egg Yolk Prawn

    Udang Goreng: Lumuri udang dengan garam dan merica bubuk. Balut dengan oat hi

    Rajungan Isi Goreng
    20-March-2014

    Rajungan Isi Goreng

    Rebus rajungan hingga matang, angkat. Ambil dagingnya lalu sisihkan tempurungn

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Omellete Spaghetti Saus La Fonte
    05-August-2014

    Omellete Spaghetti Saus La Fonte

    Rebus spaghetti sesuai petunjuk pada kemasan lalu tiriskan. Kocok telur, gara

    Soba Salad Pepaya Udang
    07-August-2014

    Soba Salad Pepaya Udang

    Rebus mi soba di dalam air mendidih yang sudah diberi sedikit garam. Angkat, tir

    Gurami Asam Manis
    03-February-2015

    Gurami Asam Manis

    Buat sayat daging gurami (buat fillet), cuci bersih. Potong-potong fillet gura

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.