Soba Salad Pepaya Udang

Soba Salad Pepaya Udang


Bahan Makanan

  • 100 grams Kacang Tanah, sangrai, tumbuk kasar
  • 15 grams Bawang Putih, iris tipis dan goreng
  • 150 grams Bawang Bombay, iris tipis
  • 250 grams Buah Pepaya, buang biji dan serut memanjang
  • 1/2 sdt Garam, untuk bahan udang tumis
  • 1/2 sdt Lada, untuk bahan udang tumis
  • 30 grams Gula Jawa
  • 30 mililiter Minyak Zaitun
  • 200 grams Udang, jerbung, kupas dan cuci bersih, untuk bahan udang tumis
  • 1/2 lembar Daun Ketumbar
  • 15 mililiter Air Jeruk Nipis
  • 1/2 sdt Biji Ketumbar, bubuk, untuk bahan udang tumis
  • 300 grams Soba
  • Petunjuk

    1. Rebus mi soba di dalam air mendidih yang sudah diberi sedikit garam. Angkat, tiriskan.
    2. Siapkan bumbu, campur air asam, 2 sdm minyak zaitun, gula palem, air jeruk nipis, dan merica. Aduk rata. Tambahkan soba, bawang bombay, dan pepaya muda. Aduk rata. Sisihkan.
    3. Udang tumis: Panaskan minyak zaitun, tumis udang, taburi dengan ketumbar, garam, dan merica. Masak sekitar 3 menit hingga udang berwarna merah muda. Angkat. Sisihkan.
    4. Penyajian: Tata soba berbumbu dalam mangkuk, lalu tambahkan udang tumis. Taburi kacang tumbuk dan bawang putih goreng. Hiasi dengan daun ketumbar.

    Info Nutrisi

    Pepaya muda mengandung banyak vitamin dan mineral seperti potasium, magnesium, vitamin A, C, B, dan E. Selain itu, pepaya muda juga mengandung enzim papain dan chymopapain yang baik untuk perut.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Puding Roti
    04-June-2014

    Puding Roti

    Sobek-sobek roti tawar sesuai selera menjadi beberapa bagian. Rendam dalam sus

    Crunchy Sun Marie Ice Cream
    09-May-2018

    Crunchy Sun Marie Ice Cream

    Campur Biskuit Sun Marie dengan Susu UHT Full Cream Indomilk. Sisihkan. Saus

    Puding Leci Buah Tropis
    04-June-2018

    Puding Leci Buah Tropis

    Masak agar-agar, susu cair, Sirup Indofood Freiss Leci hingga mendidih. Tuang

    Yoghurt Mangga
    19-December-2014

    Yoghurt Mangga

    Kupas mangga dan potong-potong buahnya. Masukkan dalam freezer dan simpan selama

    Cheese Cake Frambozen
    16-June-2018

    Cheese Cake Frambozen

    Crumb: Campur Biskuit SUN halus dengan Royal Palmia Butter Margarin leleh hing

    Es Manisan Kelapa Jeruk
    04-May-2018

    Es Manisan Kelapa Jeruk

    Agar-agar: Campur semua bahan hingga rata. Panaskan di atas api hingga mendidi

    Es Pisang Hijau
    07-September-2018

    Es Pisang Hijau

    Kukus pisang raja selama 10 menit hingga empuk. Angkat. Kupas. Sisihkan. 

    Roti Bakar Saus Alpukat
    03-September-2015

    Roti Bakar Saus Alpukat

    Saus alpukat: Belah alpukat menjadi dua bagian, buang biji, lalu ambil dagingn

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Chanko Nabe
    02-September-2014

    Chanko Nabe

    Rebus air dalam panci, tuangkan bumbu miso, kecap asin, dan garam, jamur shita

    Sup Udang
    11-July-2016

    Sup Udang

    Buang kepala udang, kupas kulitnya, sisakan ekornya. Cuci bersih, tiriskan. P

    Panada Ceria
    10-December-2014

    Panada Ceria

    Cara Membuat Kulit. Campur ragi, santan hangat, dan tepung terigu Segitiga Biru

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.