Tumis Tempe Jagung Muda Kacang Panjang

Tumis Tempe Jagung Muda Kacang Panjang


Bahan Makanan

  • 45 gram Tempe, potong-potong, goreng setengah matang
  • 45 gram Jagung, muda, potong-potong
  • 2 sdm Air
  • 2 buah Cabe Merah
  • 30 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • 1 blok Maggi Kaldu Blok Rasa Ayam
  • 45 gram Kacang Panjang
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak goreng Bimoli Special.
    2. Masukkan kacang panjang, tumis hingga agak layu, lalu tambahkan jagung muda dan tempe.
    3. Campurkan MAGGI Kreasiip dan air, lalu masukkan cabe.
    4. Tumis hingga matang. Sajikan.

    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Vegetarian Samosa Saus Kari
    08-July-2015

    Vegetarian Samosa Saus Kari

    Rebus kentang sampai empuk, lalu tiriskan dan hancurkan dengan garpu. Sisihkan

    Keripik Kentang Saus Bolognaise
    05-July-2018

    Keripik Kentang Saus Bolognaise

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga har

    Sup Krim Brokoli Keju
    27-April-2016

    Sup Krim Brokoli Keju

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang bombai sampai harum. Mas

    Buncis Gulung Saus Jeruk
    19-December-2014

    Buncis Gulung Saus Jeruk

    Didihkan air, rebus baby buncis selama 5 menit. Tiriskan di atas tissue dapur.

    Bihun Siram Sayuran
    05-August-2016

    Bihun Siram Sayuran

    Panaskan minyak goreng Bimoli, susun bihun kering dalam saringan peniris, goreng

    Cap Cay Goreng Istimewa
    28-March-2014

    Cap Cay Goreng Istimewa

    Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan daging ayam dan bakso, aduk-aduk hi

    Sup Bihun Kuah Ayam Udang
    25-May-2015

    Sup Bihun Kuah Ayam Udang

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih, bawang merah, dan

    Tumis Kangkung Spesial
    28-March-2014

    Tumis Kangkung Spesial

    Panaskan wajan. Tumis cabe merah, cabe rawit, dan bawang putih hingga layu dan b

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Carrot Cake Topping Blueberry
    01-July-2014

    Carrot Cake Topping Blueberry

    Siapkan wadah untuk membuat adonan. Kocok margarine dan gula pasir halus hingga

    Pasta Cinta
    11-February-2015

    Pasta Cinta

    Rebus pasta hingga matang sedang (al dente). Panaskan minyak kedelai Happy So

    Brenebon Ayam
    15-June-2014

    Brenebon Ayam

    Rebus air dalam panci hingga mendidih. Masukkan daging ayam, dan rebus hingga

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.