Tongseng Sapi

Tongseng Sapi


Bahan Makanan

  • 300 grams Daging Sapi, Potong 2x2cm
  • 5 siung Bawang Putih, Bumbu yg dihaluskan
  • 1 batang Daun Bawang, Potong 1 cm
  • 1 buah Tomat, Potong 6 bagian
  • 1 liter Air
  • 1 sdt Garam, Bumbu yg dihaluskan
  • 7 buah Cabe Rawit
  • 7 siung Bawang Merah, Bumbu yg dihaluskan
  • 2 lembar Daun Jeruk
  • 2 lembar Daun Salam
  • 1 cm Kunyit, Bumbu yg dihaluskan
  • 1 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung, Bumbu yg dihaluskan
  • 1 sdm Bawang Goreng
  • 3 butir Kemiri, Sangrai, Bumbu yg dihaluskan
  • 1 cm Jahe, Bumbu yg dihaluskan
  • 3 sdm Kecap Manis
  • 50 grams kol, Potong-potong
  • 4 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Panaskan 2 sdm minyak kedelai Happy Soya Oil, lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, daun salam, serai, dan daun jeruk sampai harum.
    2. Masukkan daging sapi, aduk rata. Tuang air, lalu masak sampai daging matang dan bumbu meresap.
    3. Masukkan kecap manis Indofood, kol, cabai rawit, bawang daun, dan tomat. Aduk rata. Biarkan sesaat dan angkat.
    4. Siap disajikan dengan ditaburi bawang goreng.

    Info Nutrisi

    Mengonsumsi daging merah merupakan salah satu cara tubuh memenuhi kebutuhan vitamin D, sehingga dapat terhindar dari penyakit degeneratif tulang akibat kekurangan vitamin D. Keuntungan lain, vitamin D dalam daging merah lebih mudah diserap dan dimanfaatkan oleh tubuh.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Nasi Iga Sapi Bumbu Kecap
    16-June-2014

    Nasi Iga Sapi Bumbu Kecap

    Rebus iga sapi hingga lunak. Angkat dan tiriskan. Panaskan Happy Soya Oil, tu

    Roti Panjang Isi
    18-May-2015

    Roti Panjang Isi

    Potong roti baguette menjadi 2 bagian. Potong sedikit kedua bagian ujungnya, l

    Gulai Daging Kacang Merah
    07-July-2015

    Gulai Daging Kacang Merah

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, daun jeruk, daun sa

    Pie Kacang Polong Bumbu Rendang
    05-May-2014

    Pie Kacang Polong Bumbu Rendang

    Isian: Campur semua bahan dan aduk sampai rata, lalu diistirahatkan 15 menit.

    Spaghetti Bolognese
    06-October-2014

    Spaghetti Bolognese

    Tumis bawang bombai yang telah diiris tipis-tipis dengan sedikit minyak zaitun

    Kagape Daging Sapi Khas Jepara
    02-July-2014

    Kagape Daging Sapi Khas Jepara

    Panaskan Happy Soya Oil, tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan serai, aduk

    Bitterballen
    12-December-2014

    Bitterballen

    Panaskan margarin Royal Palmia dalam wajan, tumis bawang putih, bawang merah,

    Ifumi Tumis Ayam Sechuan
    30-January-2018

    Ifumi Tumis Ayam Sechuan

    Mangkuk Mi: Rebus mi telur, tiriskan, uraikan helaian mi, cetak bentuk mangk

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tropical Island Fruit Salad
    20-March-2014

    Tropical Island Fruit Salad

    Belah buah naga masing-masing menjadi 2 bagian. Keruk perlahan daging buahnya

    Ayam Bungkus Ala Palmia Margarine
    23-March-2014

    Ayam Bungkus Ala Palmia Margarine

    Lumurkan daging fillet ayam dengan bawang putih, bumbu cajun, garam dan merica b

    Fusilli Kerang Balado Terung Krispi
    26-November-2017

    Fusilli Kerang Balado Terung Krispi

    Rebus daging kerang hijau dengan daun salam, jahe, dan garam selama 5 menit. A

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.