Nasi Pandan Sambal Matah

Nasi Pandan Sambal Matah


Bahan Makanan

  • 50 mililiter Air, dari perasan daun pandan, untuk bahan nasi pandan
  • 1 sdt Garam, untuk bahan nasi pandan
  • 7 buah Cabe Rawit, diiris tipis, untuk bahan sambal matah
  • 5 siung Bawang Merah, diiris tipis, untuk bahan sambal matah
  • 2 batang Serai, ambil putihnya lalu diiris tipis, untuk bahan sambal matah
  • 1 lembar Daun Salam, untuk bahan nasi pandan
  • 250 mililiter Santan Kelapa, untuk bahan nasi pandan
  • 1 buah Jeruk Limau, untuk bahan sambal matah
  • 200 grams Beras, untuk bahan nasi pandan
  • 6 sdm Daging Ayam, yang sudah diungkep dan disuwir, untuk bahan pelengkap
  • 2 sdm Happy Soya Oil, untuk bahan sambal matah
  • 100 grams Emping, untuk bahan pelengkap
  • 1/2 sdt Gula Pasir, Untuk bahan sambal matah
  • 1/2 sdt Sambal Terasi Indofood, Terasi dibakar, untuk bahan sambal matah
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Nasi Pandan: Campur semua bahan nasi pandan, masak dalam rice cooker sampai matang. Sisihkan.
    2. Sambal Matah: Campur bawang merah, cabai rawit, serai, terasi bakar, garam, dan gula pasir. Siram dengan minyak kedelai Happy Soya Oil yang telah dipanaskan. Beri air jeruk limau. Aduk rata.
    3. Sajikan nasi pandan dengan sambal matah, ayam suwir, dan emping belinjo.
    4. Siap dihidangkan.

    Info Nutrisi

    Nasi putih merupakan sumber karbohidrat yang paling banyak dikonsumsi. Sebaiknya, pilih beras putih pecah kulit agar lebih banyak mengandung vitamin dan mineral, termasuk selenium, fosfor, dan magnesium.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Nasi Goreng Arang
    18-June-2015

    Nasi Goreng Arang

    Buat bara dari arang terlebih dahulu.Panaskan wajan, masukkan bawang putih sekal

    Nasi Goreng Kampung
    22-March-2014

    Nasi Goreng Kampung

    Siapkan 2 piring nasi putih (+/- 400 gr) dan pelengkap seperti telur orak-arik,

    Nasi Burger
    05-June-2014

    Nasi Burger

    Siapkan wadah, campur daging sapi, bawang bombai, kecap asin Indofood, merica,

    Summer Roll
    02-October-2014

    Summer Roll

    Siapkan air hangat di dalam mangkuk besar.Ambil selembar rice paper, celupkan ke

    Bento Panda
    01-April-2015

    Bento Panda

    Cetak nasi menjadi bentuk panda, lalu tempelkan mata, hidung dan mulutnya yang

    Nasi Ayam Hainan
    28-March-2014

    Nasi Ayam Hainan

    Pertama, panaskan 1500 ml air. Lalu, masukkan daging ayam dan rebus hingga dag

    Nasi Tim Ayam Jamur
    01-April-2015

    Nasi Tim Ayam Jamur

    Ayam Jamur Tumis: Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih h

    Onigiri Salmon Bintik
    15-October-2014

    Onigiri Salmon Bintik

    Campur nasi dengan garam hingga rata. Sisihkan.Bentangkan selembar plastik sebag

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Kepiting Asam Manis
    11-July-2016

    Kepiting Asam Manis

    Didihkan air, masukkan kepiting, rebus sampai kepiting berubah warna. Angkat,

    Tofu Wakame Salad
    03-September-2014

    Tofu Wakame Salad

    Siapkan dressing sesame, lalu tuang sesame oil ke dalam wadah mangkuk. Kemu

    Pizza Praktis
    08-April-2015

    Pizza Praktis

    Panaskan oven pada suhu 200°C. Ambil selembar roti tawar, olesi dengan ma

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.