Chicken Gyoza

Chicken Gyoza


Bahan Makanan

  • 2 siung Bawang Putih, Bahan Isi
  • 1 batang Daun Bawang, Bahan Isi
  • 1 butir Telur Ayam, Bahan Isi
  • 1 butir Putih Telur
  • 1 sdt Garam, Bahan Isi
  • 1 sdt Lada, Bahan Isi
  • 1 sdt Gula Pasir, Bahan Isi
  • 1 sdt Minyak Wijen, Bahan isi
  • 50 grams Kecap Jepang / Soyu
  • 1 sdt Jintan
  • 10 lembar Kulit Gyoza
  • 300 grams Ayam Daging Giling, Bahan Isi
  • 15 grams Tepung Sagu, Bahan Isi
  • 250 grams Minyak Sawit
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

    Petunjuk

    1. Campur ayam giling, telur, tepung sagu, bawang putih, daun bawang, minyak wijen, garam, gula pasir dan merica bubuk, aduk hingga rata.
    2. Ambil selembar kulit gyoza, Isi dengan satu sendok makan Bahan Isi, lipat kulit menjadi dua bagian.
    3. Rekatkan bagian pinggirnya dengan putih telur lalu kerut-kerutkan.
    4. Panaskan Minyak Goreng Bimoli, goreng gyoza hingga matang dan kecoletan. Angkat dan sajikan dengan sausnya

    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Garang Asem Ayam
    22-November-2016

    Garang Asem Ayam

    Campur bumbu yang sudah dihaluskan dan Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampu

    Pancake Isi Jagung Ayam
    05-September-2016

    Pancake Isi Jagung Ayam

    Pancake: Campurkan tepung terigu Bogasari Segitiga Biru, gula pasir, garam, da

    Ayam Kremes Ala Yogyakarta
    20-March-2015

    Ayam Kremes Ala Yogyakarta

    Siapkan wajan, lalu tata daun salam, lengkuas, serai, bumbu halus, dan bumbu r

    Serundeng Daging Ayam
    01-July-2016

    Serundeng Daging Ayam

    Rebus daging dada ayam hingga matang, angkat. Setelah dingin, suwir-suwir dagi

    Pai Ayam Pot
    15-November-2016

    Pai Ayam Pot

    Kulit Pai: Campur tepung terigu Kunci Biru, Palmia Margarin, dan garam, aduk r

    Semur Ayam
    07-June-2018

    Semur Ayam

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun s

    Ayam Lado Mudo
    03-August-2016

    Ayam Lado Mudo

    Lumuri ayam dengan garam dan jeruk nipis. Panaskan minyak goreng Bimoli, gore

    Ayam Tumbuk Pedas
    15-June-2015

    Ayam Tumbuk Pedas

    Pukul-pukul daging ayam dengan pemukul daging hingga pipih dan melebar. Lumuri

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Steak Daging Goreng Lada Hitam
    23-March-2014

    Steak Daging Goreng Lada Hitam

    Lumuri daging dengan bawang putih, garam dan merica bubuk, diamkan selama 15 m

    Salad Terong Daging Sapi
    19-October-2015

    Salad Terong Daging Sapi

    1. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang bombai dan bumbu halus h

    Nasi Goreng Kampung
    22-March-2014

    Nasi Goreng Kampung

    Siapkan 2 piring nasi putih (+/- 400 gr) dan pelengkap seperti telur orak-arik,

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.