Ayam Bakar Saus Padang

Ayam Bakar Saus Padang


Bahan Makanan

  • 1 ekor Ayam Daging
  • 5 siung Bawang Putih, dicincang halus
  • 1 buah Bawang Bombay, dicincang halus
  • 400 mililiter Air
  • 1 sdt Garam
  • 2 sdm Air Jeruk Nipis
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 50 mililiter Saus Tomat Indofood
  • 100 mililiter Saus Sambal Indofood
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

     Saus Tomat Indofood

    Saus Tomat Indofood

     Sambal Indofood

    Sambal Indofood

    Petunjuk

    1. Belah ayam menjadi 4 bagian.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan bawang bombai sampai harum.
    3. Masukkan ayam, tuang air, aduk rata.
    4. Masukkan saus sambal Indofood, saus tomat Indofood, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, merica bubuk, garam, dan air jeruk nipis. Aduk rata.
    5. Masak ayam sampai matang dan bumbu meresap. Angkat.
    6. Panaskan panggangan, kemudian bakar ayam berbumbu hingga beraroma. Angkat.
    7. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Daging ayam merupakan sumber vitamin D yang membantu penyerapan kalsium dan menguatkan tulang. Juga mengandung vitamin A yang bertugas menjaga kesehatan organ penglihatan. Kandungan zat besinya ikut berperan dalam pembentukan hemoglobin, membantu aktivitas otot, dan mencegah anemia.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Arsik Ayam Pedas
    07-December-2016

    Arsik Ayam Pedas

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, tam

    Ayam Balado Pedas Manis
    02-October-2014

    Ayam Balado Pedas Manis

    Taruh ayam dalam panci, masukkan air, daun salam, serai, lengkuas, dan jahe. T

    Rendang Ayam
    24-March-2014

    Rendang Ayam

    Panaskan minyak, tumis Bumbu Indofood rendang hingga harum. Masukkan ayam, tu

    Sup Kimlo
    05-December-2017

    Sup Kimlo

    Rebus ayam bersama air hingga ayam matang. Angkat dan tiriskan ayam. Biarkan a

    Ayam Panggang Saus Jeruk
    07-December-2016

    Ayam Panggang Saus Jeruk

    Potong ayam menjadi 8 bagian, sisihkan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oi

    Ayam Siram Saus Asam Manis
    18-June-2014

    Ayam Siram Saus Asam Manis

    Tumis bawang bombai dengan minyak Happy Salad Oil serta bawang putih hingga ha

    Ayam Rebus Selada Air
    05-August-2014

    Ayam Rebus Selada Air

    Lumuri daging fillet ayam dengan bawang putih dan jahe halus hingga rata. Masukk

    Sup Ayam Fussili
    13-April-2021

    Sup Ayam Fussili

    Cara membuat: Kaldu: Didihkan air, masukkan semua bahan kaldu, didihkan kemba

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Kaki Naga Lilit Bambu
    19-October-2016

    Kaki Naga Lilit Bambu

    Campur daging ikan tenggiri dengan putih telur, air es, bawang putih, gula pas

    Pancake Apel Kismis
    13-October-2015

    Pancake Apel Kismis

    Pancake: Masukkan tepung terigu Bogasari Segitiga Biru dalam wadah baskom. Tam

    Tumis Kangkung Spesial
    28-March-2014

    Tumis Kangkung Spesial

    Panaskan wajan. Tumis cabe merah, cabe rawit, dan bawang putih hingga layu dan b

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.